Cara Memfollow Blog Lain

KemejingNet.Com. Cara Memfollow Blog Lain. Kita pasti pernah memfollow blog lain sebagai daftar bacaan kita, kegiatan saling follow dalam dunia blog itu sangat penting. Semua blog pasti ingin mendapatkan followers yang sebanyak-banyaknya. semakin banyak follower itu akan semakin baik dalam hal seo dan traffic. Setiap followers biasnya akan mengunungi postingan di blog yang telah difollow setiap kali ada update artikel terbaru.

Dengan semakin banyaknya followers maka akan semakin banyak backlink profil dari google yang akan didapat. Hal ini bisa menaikkan pagerank dan juga bisa melangsingkan angka alexa blog. Oleh karena itu perbanyaklah jumlah followers blog anda.
Silahkan Baca Juga Manfaat Memfollow Blog Orang Lain
Namun banyak blog maupun website yang tidak menyediakan widget followers karena berbagai alasan. Diantaranya, untuk mengurangi berat loading blog, atau mungkin sudah tidak ada tempat lagi karena sidbarnya telah penuh dengan iklan maupun yang lainnya.

Bila anda ingin memfollow blog lain yang anda sukai namun blog tersebut tidak menyediakan gadget followrs, maka ada satu alternatif cara agar anda bisa mengikuti blog kesukaan anda tersebut dengan cara berikut ini.

Cara memfollow blog selain dari gadget followers  :
1. Login ke dasbor di home blogger anda lalu cari Daftar Bacaan di bawah, lalu klik Tambahkan, seperti gambar dibawah ini.

http://poskataku.blogspot.com

2. Selanjutnya masukkan alamt url blog yang ingin anda follow -> Lalu plih "Ikuti secara umum sebagai anda" atau "Ikuti secara anonim" sebaiknya ikuti secara umum sebagai diri anda. -> Terakhir, klik Ikuti. Silahkan anda lihat gambar dibawah ini.

http://poskataku.blogspot.com

Sampai disini anda telah mengikuti blog kesukaan anda, selamat memfolow. 
Ada pertanyaan? Diskusikan dengan penulis atau pengguna lain
Tautan disalin ke papan klip!